Fungsi TIME pada Excel

Posted by

Fungsi ini digunakan untuk menghasilkan data dengan type TIME dengan memasukkan angka jam, menit dan detik, dimana fungsi ini merupakan kebalikan dari fungsi SECOND, MINUTE serta HOUR yang menguraikan data type TIME menjadi detik, menit dan jam.
Syntax : TIME(second,minute,hour)

Gambar di atas adalah hasil dari fungsi TIME (kolom E). Data hour, minute dan second dalam bentuk angka digabung menjadi data dengan type TIME menggunakan fungsi TIME.
Sumber : sangbadrun.blogspot.com


Blog, Updated at: 2:49 AM

0 comments:

Post a Comment