Fungsi HOUR pada Excel

Posted by

Fungsi  HOUR digunakan untuk mencari data yang berupa jam (dalam angka 0-23) dari data dengan type TIME.
Syntax : HOUR(serial_number)

Gambar di atas adalah contoh dari pemakaian fungsi HOUR (kolom D), data type TIME di kolom A diuraikan menghasilkan angka jam di kolom D antara 0 - 23.
Sumber : sangbadrun.blogspot.com


Blog, Updated at: 2:48 AM

0 comments:

Post a Comment