Fungsi COUNTBLANK digunakan untuk menentukan banyaknya sel kosong yang terdapat dalam range yang telah ditentukan.
Penulisan Rumusnya adalah:
=COUNTBLANK(range.)range merupakan range data yang akan dihitung jumlah sel kosongnya.
Contoh Penggunaan Fungsi COUNTA:
=COUNTBLANK(A2, A3, A4, A5, A6, A7) atau yang lebih singkat =COUNTBLANK(A2:A7)
Hasilnya adalah 1. karena sel yang berisi data ada 1 sel.
Selamat Mencoba dan Semoga Bermanfaat...
Sumber : kamus.rumusexcel.com
0 comments:
Post a Comment